Æon Flux
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Æon Flux | |
Genre | animated science fiction |
---|---|
Panjang film | >5 minutes (6 episodes) 30 min (10 Episodes) |
Pencipta | Peter Chung |
Produser pelaksana | Japhet Asher Abby Terkuhle |
Bintang | Denise Poirier John Rafter Lee Julia Fletcher |
Negara asal | USA |
Jaringan TV asli | MTV (Locomotion in Latin America) |
Pertama kali disiarkan | 1991 – 10 October 1995 |
Jumlah episode | 16 |
Profil IMDb | |
TV.com summary |
Æon Flux adalah film seri televisi animasi dari Amerika Serikat yang ditayangkan oleh MTV pertama kali pada 1991 dalam Liquid Television. Seri ini diciptakan oleh seorang animator bernama Peter Chung. Selain itu juga telah diadaptasi menjadi film yang dibintangi oleh Charlize Theron dan diterbitkan pada 2005.
![]() |
Artikel mengenai film ini adalah suatu tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |