Citraksa
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Citraksa adalah seorang tokoh dari wiracarita Mahabharata yang berada di pihak Korawa. Citraksa adalah adik Duryudana dan mempunyai saudara kembar, yaitu Citraksi. Sering dikisahkan dalam cerita pedalangan, Citraksa dan Citraksi mempunyai sifat dan karakter yang sama, seperti gagap dalam berbicara, tindakannya grusa-grusu. Dalam peperangan non-Bharatayuda, Citraksa dan Citraksi sering menjadi bulan-bulanan anak-anak Pandawa seperti Antareja, Antasena, Gatotkaca, Abimanyu dan lain-lain.
[sunting] Lihat pula
Tulisan rintisan ini belum dikategorikan, tapi Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |