D'Bijis
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
{{{name}}} | |
---|---|
[[Image:![]() |
|
Sutradara | Rako Prijanto |
Produser | Rapi Films |
Penulis | Titien Wattimena |
Pemeran | Tora Sudiro Rianti Cartwright Indra Birowo Darius Sinathrya Gary Iskak Ruly Lubis |
Musik oleh | BongkyBIP |
Sinematografi | Sidi Saleh |
Penyunting | Sastha Sunu |
Durasi | .. menit |
Negara | Indonesia |
D'Bijis adalah sebuah film Indonesia yang telah dirilis bulan Februari 2007. Film yang disutradarai oleh Rako Prijanto bercerita tentang proses penyatuan kembali sebuah band bernama The Bandits yang beranggotakan Bonie(Darius Sinathrya) vokalis, Damon (Tora Sudiro) gitaris, Gendro(Indra Birowo) drummer, Bule (Gary Iskak), dan Soljah- keybordis, yang bubar di akhir tahun 80-an.Di tahun 2007, Asti(Rianti Cartwright), adik Bonie muncul dan punya keinginan untuk menyatukan The Bandits lagi.
[sunting] Pranala luar
![]() |
Artikel mengenai film ini adalah suatu tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |