David Caruso
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
David Caruso (lahir 7 Januari 1956 di Forest Hills, Queens, New York, Amerika Serikat) merupakan seorang aktor berkebangsaan Amerika Serikat. Dia kini bermain di film utama TV seri CSI: Miami.
Ayahnya berasal dari Italia-Amerika dan ibunya berasal dari Irlandia-Amerika. Dia lulus sekolah dari Arcbishop Molloy High School di Briarwood. Film perdananya ialah Getting Wasted pada tahun 1980, dia diperankan sebagai Henry. Pada tahun 1997, Caruso kembali ke televisi sebagai bintang utama di CBS dramaseri Michael Hayes. Saat itu dia bermain 22 episode.
[sunting] Pranala luar
(en) David Caruso di Internet Movie Database
![]() |
Artikel mengenai biografi tokoh ini adalah suatu tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |