Nazr Mohammed
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Posisi | Center Power forward |
---|---|
Liga | NBA |
Tinggi | 6 ft 10 in (2.08 m) |
Berat | 250 lb (114 kg) |
Klub | Detroit Pistons |
Negara | ![]() |
Lahir | 5 September, 1977 Chicago, Illinois |
Kuliah | University of Kentucky |
Draft | ke-29, 1998 Utah Jazz |
Karir pro | 1998 – sekarang |
Klub sebelumnya | Philadelphia 76ers 1998-2000 Atlanta Hawks 2000-2003 New York Knicks 2003-2004 San Antonio Spurs 2005-2006 |
Nazr Tahiru Mohammed (lahir 5 September, 1977 di Chicago, Illinois) adalah pemain bola basket professional yang bermain dengan klub NBA Detroit Pistons. Ia bisa bermain di 2 posisi center dan power forward. Ia bertinggi badan 208 cm. Karena tingginya ia mempunyai mobilitas yang bagus di lapangan. Ia mempunyai penyerangan rebound yang agresif dan putbacks. Ia penembak bebas yang konsisten dan rata-rata mencetak 78.5% pada musim 2005-06 hanya dibelakang Michael Finley (85.2%) diantara pemain Spurs (70.2%). Untuk rangking musim 2005-06 di Spurs' sebagai rebounder terbaik kedua dengan rata-rata 5.2 per game (dibelakang Tim Duncan pada 11.0). Ia rata-rata mencetak 6.2 poin per game.
![]() |
Artikel mengenai olahragawan ini adalah suatu tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |