Prabakusuma
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Prabakusuma adalah putra Arjuna dari Dewi Supraba yang menjadi permaisurinya saat menjadi raja di kahyangan. Prabakusuma bukan merupakan tokoh mayor dalam Mahabharata dan hanya disebut-sebut sebagai salah satu putra Arjuna yang gugur dalam Bharatayuddha.
Artikel mengenai fantasi atau fiksi ini adalah suatu tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |