Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Tanaman Bakung merupakan bagian dari genus Lilium, nama tanaman ini dalam bahasa Inggris adalah lily. Ada sekitar 100 suku dalam keluarga bakung (Liliaceae).
Tanaman ini bisa menyesuaikan diri dengan habitat hutan, seringkali pegunungan, dan terkadang habitat rerumputan. Beberapa mampu hidup di rawa. Pada umumnya tanaman ini lebih cocok tinggal di habitat dengan tanah yang mengandung kadar asam seimbang.
Bakung biasanya memiliki tangkai yang kokoh. Kebanyakan suku bakung membentuk umbi polos di bawah tanah. Di beberapa suku Amerika Utara dasar dari umbi ini berkembang menjadi rizoma.
Bunga bakung yang besar memiliki tiga daun bunga, acapkali wangi, dan terdapat dalam berbagai warna dari putih, kuning, jingga, merah muda, merah, ungu, warna tembaga, hingga hampir hitam. Terdapat pula corak berupa bintik-bintik.
Berikut suku-suku dari bakung yang telah dikenali:
- Lilium albanicum
- Lilium amabile
- Lilium amoenum
- Lilium anhuiense
- Lilium arboricola
- Lilium auratum – Bakung Cahaya Emas Jepang
- Lilium bakerianum
- Lilium bolanderi
- Lilium bosniacum - Bakung Bosnia
- Lilium brevistylum
- Lilium brownii
- Lilium bulbiferum – Bakung Jingga
- Lilium callosum
- Lilium canadense – Bakung Kanada
- Lilium candidum – Bakung Madonna
- Lilium carniolicum
- Lilium catesbaei
- Lilium cernuum
- Lilium chalcedonicum
- Lilium columbianum
- Lilium concolor
- Lilium dauricum
- Lilium davidii
- Lilium distichum
- Lilium duchartrei
- Lilium fargesii
- Lilium floridum
- Lilium formosanum
- Lilium grayi
- Lilium habaense
- Lilium hansonii
- Lilium heldreichii
|
- Lilium henrici
- Lilium henryi
- Lilium huidongense
- Lilium humboldtii
- Lilium iridollae
- Lilium jankae
- Lilium jinfushanense
- Lilium kelleyanum
- Lilium kelloggii
- Lilium lancifolium - Bakung Macan
- Lilium lankongense
- Lilium ledebourii
- Lilium leichtlinii
- Lilium leucanthum
- Lilium lijiangense
- Lilium longiflorum – Bakung Paskah
- Lilium lophophorum
- Lilium maritimum
- Lilium martagon – Bakung Martagon
- Lilium matangense
- Lilium medeoloides
- Lilium medogense
- Lilium michauxii – Bakung Carolina
- Lilium michiganense
- Lilium monadelphum
- Lilium nanum
- Lilium neilgherrense
- Lilium nepalense
- Lilium occidentale
- Lilium oxypetalum
- Lilium papilliferum
- Lilium paradoxum
- Lilium pardalinum – Bakung Macan Kumbang
|
- Lilium parryi
- Lilium parvum
- Lilium philadelphicum
- Lilium pinifolium
- Lilium pomponium
- Lilium primulinum
- Lilium pumilum – Bakung Korea
- Lilium pyrenaicum
- Lilium pyrophilum
- Lilium regale
- Lilium rhodopaeum
- Lilium rosthornii
- Lilium rubescens
- Lilium saccatum
- Lilium sargentiae
- Lilium sempervivoideum
- Lilium sherriffiae
- Lilium souliei
- Lilium speciosum – Bakung Jepang
- Lilium stewartianum
- Lilium sulphureum
- Lilium superbum
- Lilium taliense
- Lilium tianschanicum
- Lilium tsingtauense
- Lilium wallichianum
- Lilium wardii
- Lilium washingtonianum
- Lilium wenshanense
- Lilium xanthellum
|