Mokhtar Lamani
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Mokhtar Lamani adalah duta besar Mesir untuk Liga Arab yang dikirim ke Irak untuk mengusulkan perdamaian di antara kelompok-kelompok Syiah, Sunni, dan Kristen, sayangnya ia dianggap gagal memfasilitasi persetujuan di Irak dari semua partai politik untuk menyetujui rencana perdamaian, sehingga ia memutuskan untuk mengundurkan diri pada Februari 2007.
[sunting] Pranala luar
![]() |
Artikel mengenai biografi tokoh ini adalah suatu tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |