Perdana Menteri Usbekistan
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Menurut Konstitusi Uzbekistan, Perdana Menteri Usbekistan dan para menteri dilantik oleh Presiden.
[sunting] Daftar Perdana Menteri
- Abdulkhasim Mutalov (13 Januari 1992 - 21 Desember 1995)
- O‘tkir Sultonov (21 Desember 1995 - 11 Desember 2003)
- Shavkat Mirziyoyev (11 Desember 2003 - Sekarang)
[sunting] Lihat pula
- Politik Usbekistan
- Presiden Usbekistan