Selat Pantar
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Selat Pantar adalah selat yang memisahkan antara Pulau Pantar (di sebelah barat) dengan Pulau Alor (di sebelah timur); keduanya merupakan dua pulau utama di Kabupaten Alor.
![]() |
Artikel mengenai geografi Indonesia ini adalah suatu tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |