Carcass
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Carcass | |
---|---|
Berkas:Carcassband.jpg From left: Jeff Walker, Michael Amott, Bill Steer, Ken Owen |
|
Asal | Liverpool |
Negara | England |
Tahun aktif | 1985—1996 |
Jenis musik | Goregrind (early) Death metal (mid period) Melodic death metal (recent) |
Perusahaan rekaman musik | Earache |
Carcass adalah kelompok musik death metal/goregrind dari Britania Raya yang dibentuk oleh gitaris Napalm Death Bill Steer dengan drummer KenOwen pada 1985. Mereka berbasis di Liverpool. Carcass adalah salah satu band death metal paling berpengaruh.
Daftar isi |
[sunting] Anggota
- Bill Steer - vokal, gitar (1985 - 1995)
- Jeffrey Walker - vokal, bass (1987 - 1995)
- Michael Amott - gitar (1990 - 1993)
- Ken Owen - drum, bass (1985 - 1995)
- Mike Hickey - gitar (1993-1994)
- Carlo Regadas - gitar (1994-1995)
- Sanjiv - vokal (1985)
[sunting] Diskografi
[sunting] Album studio
- 'The mythical demo w/ Sanjiv' (1985)
- Flesh Ripping Sonic Torment (1987, Demo)
- Reek of Putrefaction (1988)
- The Peel Sessions (1989)
- Symphonies of Sickness (1989)
- Necroticism - Descanting the Insalubrious (1991)
- Tools of the Trade (EP) (1992)
- Heartwork (1993)
- The Heartwork EP (1994)
- Swansong (1996)
[sunting] Kompilasi
- Wake Up and Smell the... Carcass (1996)
- Best of Carcass (Japan 2-CD) (1998)
- Flesh Ripping Symphony (Bootleg) (2003)
- Choice Cuts (2004)
[sunting] Video
- Incarnate Solvent Abuse
- Heartwork
- Keep on Rotting in the Free World
- No Love Lost
- Corporeal Jigsore Quandary
[sunting] DVD
- "Wake Up and Smell the Carcass" (Two full live shows and all music videos)
![]() |
Artikel mengenai musik dari Britania Raya ini adalah suatu tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |