Herbivora
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Herbivora atau maun[1] dalam zoologi adalah hewan yang hanya makan tumbuhan dan tidak memakan daging. Manusia bukanlah herbivora. Akan tetapi, orang yang memilih untuk tidak memakan daging disebut vegetarian. Dalam prakteknya, banyak herbivora memakan telur dan kadang-kadang memakan protein hewan lainnya.
[sunting] Lihat pula
[sunting] Catatan kaki
- ^ Istilah ini umum digunakan di Malaysia dan merupakan singkatan dari "pemakan daun"